Berikut ini Paket Soal 1 Latihan Soal AKM SD/MI yang guru.or.id buat dan kami kombinasikan dari berbagai sumber, semoga bisa menjadi bahan latihan dan persiapan anak-anak kita dalam menghadapi asesmen nasional, Asesmen Komepetensi Minimum.
Untuk Soal soal AKM untuk SD/MI 2021 no 1-4, Bacalah teks berikut ini!
Penyebab Pencemaran Tanah dan Dampaknya bagi Kehidupan
Tanah merupakan sumber daya alam yang paling penting bahkan sebelum air. Dengan tidak adanya tanah, makhluk hidup tidak akan bisa bertahan hidup lama. Tidak heran bila kemudian tanah memiliki banyak peran penting dalam menunjang kehidupan makhluk hidup yang ada di daratan khususnya.
Peran tanah yang sangat vital bagi makhluk hidup, membuat kita semua seharusnya menjaga dan merawat tanah agar tidak rusak sehingga kehidupan anak cucu di masa depan tetap berlangsung baik. Salah satu upaya yang bisa kita lakukan untuk menjaga dan merawat tanah adalah dengan tidak mencemarinya.
Kondisi tanah yang sudah tercemar akan membawa dampak buruk bukan saja kerusakan ekosistem tapi juga mengancam kesehatan makhluk hidup termasuk manusia. Maka sebisa mungkin kita untuk tidak membuat tanah tercemar. Adapun penyebab pencemaran tanah pun beragam.
- Mengapa tanah merupakan sumberdaya alam yang penting (jawaban lebih dari satu)
a. menunjang kehidupan makhluk hidup
b. untuk tempat membangun rumah
c harganya dari tahun ke tahun naik
d. untuk bertahan hidup makhluk hidup
2. Peran tanah sangat vital oleh karena itu kita harus (jawaban lebih dari satu)
a. jangan membuang sampah sembarangan
b. merawat dan menjaga agar tidak rusakĀ
c. memupuk dengan pupuk kimia
d. membasmi hama dengan pestisida
3. Apa dampak dari tanah yang tercemar?
a. akan menjadi padat
b. tekstur menjadi keras
c. susah untuk dicangkul
d. tidak bisa ditanami akrena tidak subur.
4. berital tanda sesuai dengan pilihan yang tepat
5. Perhatikan gambar berikut ini untuk soal nomer 5
berikut ini cara untuk mengurangi sampak plastik, pilih sesuai atau tidak sesuai
- mulai tinggalkan plastik dan beralih ke mecrobead (sesuai/tidak sesuai)
- gunakan alat rumah tangga yang bisa diganti dengan berbahan kayu (sesuai/tidak sesuai)
- Gunakan kantong belanja dari kain dan tinggalkan kantong plasting (sesuai/tidak sesuai)
Demikian paket soal 1 latihan soal AKM untuk SD/MI 2021, semoga dengan kumpulan soal AKM SD ini menjadikan peningkatan mutu pendidikan di Indonesia dan menjadikan perserta didik tidak kaget dengan model soal AKM untuk SD/MI tahun 2021 ini.