Fullday School, Kenaikan Harga Rokok dan Pokemon
Beberapa waktu yang lalu jejaring sosial kita diramaikan dengan full day school. Jamak orang menanggapi full day school yang konon akan menjadi kebijakan menteri pendidikan dan kebudayaan yang baru, Muhadjir Effendy. Masyarakat menjadi heboh dengan adanya isu ini mengingat, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Muhadjir Effendy yang belum lama menggantikan Anies Baswedan itu dianggap menggulirkan ide ‘kontroversial’…