Pandemi Corona: Pak Guru Avan Mengajar dari Rumah ke Rumah
Pandemi Corona: Pak Guru Avan Mengajar dari Rumah ke Rumah GURU.OR.ID, SUMENEP—Di tengah merebaknya virus corona mengharuskan siswa harus belajar dari rumah via online. Akan tetapi, tidak semua siswa dapat melakukannya, karena keterbatasan akses seperti tidak memiliki laptop, HP atau teknologi penunjang pembelajaran lain. Fasilitas belajar online pun tidak mereka peroleh, hal ini menyebabkan Bapak…