Memberdayakan MGMP Sesuai Kebutuhan Guru

Memberdayakan MGMP Sesuai Kebutuhan Guru

MEMBERDAYAKAN MGMP YANG DIBUTUHKAN GURU ( Trisno Widodo, Ketua MGMP IPS SMP Kota Bogor) Tujuan Dan peran MGMP Bagaimana eksistensi, peranan, dan kinerja MGMP sesudah meraih legalitas dari pemerintah daerah?. Yang pasti saat MGMP tidak akan lagi dihadang oleh hambatan birokratis seperti yang pernah terjadi, karena sudah mengantongi legitimasi dari Pemerintah Daerah Kota Bogor bahkan…

Read More
model pembelajaran petualangan

MODEL PEMBELAJARAN BERPETUALANG DAPAT MENGEMBANGKAN BELAJAR AKTIF

( Sebuah Catatan Lapangan Pembelajaran ) Pembelajaran kooperatif merupakan salah satu upaya untuk mewujudkan pembelajaran yang aktif, kreatif, efektif dan menyenangkan. Pembelajaran kooperatif memberikan kesempatan pada siswa untuk saling berinteraksi. Siswa yang saling menjelaskan pengertian suatu konsep pada temannya sebenarnya sedang mengalami proses belajar yang sangat efektif yang bisa memberikan hasil belajar yang jauh lebih…

Read More
memposting wordpress

Cara Mengirim Artikel di Guru.or.id

Berikut ini adalah cara membuat artikel/ posting/ mengirim artikel di web komunitas guru menulis guru.or.id kesayangan kita ini : 1. Anda harus mendaftar akun guru.or.id, cara sebagai berikut : a. masuk ke alamat http://guru.or.id/wp-login.php?action=register untuk mendaftar, dan isi formulir dengan lengkap lalu klik register b. cek email anda, akan ada link verifikasi. Klik link tersebut Proses pendaftaran…

Read More
tips mengajar

GURUKU IDOLAKU

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakaatuhu Menjadi seorang pendidik yang riang gembira,santun,baik,dan ramah namun tepat serta serius dalam pengajaran merupakan tipe seorang pendidik yang sangat diidam-idamankan peserta didik masa sekarang. Banyak peserta didik yang sudah kita tahu pada umumnya tertekan bukan pada pelajarannya melainkan pada pendidik yang bisa kita katakan guru.Keluhan demi keluhan menjadi sebab terhalangnya motivasi keinginan…

Read More